Sabtu, 17 Agustus 2013

ternyata manusia sama dengan buah-buahan


halo sobat,lama tak jumpa,kali ini saya akan sedikit berbagi tentang karakter manusia yang jika di umpamakan ternyata hampir sama seperti buah-buahan,nah berikut ulasanya.

*buah durian=jika dilihat dari kulitnya terlihat kasar,dagingnya manis,bijinya tidak terlalu keras,jika di samakan dengan manusia persamaanya adalah: orang yang tampak buruk dari luar,mungkin dari segi rupa,namun jika berucap menyejukkan lawan bicaranya,dan memiliki hati yang tegas tapi tetap memiliki toleransi dalam suatu keputusan.

*buah salak:kulitnya keras,buahnya manis,tapi isinya keras,jika di definisikan hampir sama dengan buah durian tadi namun memiliki hati yang keras dan tidak ada toleransi dalam suatu keputusan.

*buah mangga:kulitnya lunak,dagingnya manis(jika matang)bijinya alot,dan masih ada lagi biji dalamnya yang lunak,persamaanya adalah:orang yang memiliki karakter tidak terlalu keras dari luar,manis dalam ucapan,punya ketegasan dalam keputusan,dan memiliki hati yang lembut.

*buah kedondong:asam kulit dan dagingnya,kelihatan mulus dari luar dan memiliki,biji yang seperti duri..jika di definisikan adalah:orang yang memiliki karakter kelihatan baik dari luar,tapi jika berucap kurang enak didengar,dan memiliki hati seperti duri dan menusuk dari belakang/dalam

nah,sobat apakah sobat memiliki karakter yang saya sebutkan di atas,ataukah sobat pernah menemui orang dengan karakter yang saya sebutkan diatas?

memang benar manusia tidak ada yang sempurna.

sekian dulu postingan kali ini,terimakasih atas kunjunganya,dan jangn lupa tinggalkan jejak ya?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar